Home | Kalender Pelatihan | Bidang Jalan Perumahan dan PIW | Detail Bidang PIW
Melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan rencana terpadu program pembangunan infrastruktur pekerjaan umum dan perumahan rakyat berdasarkan pendekatan pengembangan wilayah.
No | Nama Pelatihan | Matriks | |||||||||||
I | II | III | |||||||||||
1. | GIS Tingkat Dasar | ||||||||||||
2. | Perencanaan Infrastruktur Terpadu Berbasis Pengembangan Wilayah | ||||||||||||
3. | Penyusunan Policy Brief | ||||||||||||
4. | Jafung Tingkat Pertama Bidang PIW |
No | Nama Pelatihan | Mata Pelatihan | Jumlah JP | Persyaratan Peserta |
I | II | III | IV | V |
1. | GIS Tingkat Dasar | Tata Ruang dan Pengadaan Tanah | 2 | ASN Pusat dan ASN daerah dengan pengalaman kerja di bidang perencanaan dan pengembangan infrastruktur wilayah; Pendidikan minimal D3 Planologi/PWK, Geodesi, T. Sipil, T. Arsitektur, Geografi, Ilmu kebumian lain, Ocenografi, Ilmu komputer; Pelaksana / Jafung Ahli Terampil/Pertama. |
Pengantar Infrastruktur Wilayah | 4 | |||
Pengantar Pemetaan dan GIS | 5 | |||
Membaca Peta | 3 | |||
Aplikasi GPS Navigasi Untuk Perencanaan Pengembangan Infrastruktur Wilayah | 10 | |||
Input Data Spasial Menggunakan Aplikasi GIS | 12 | |||
Manipulasi Data Atribut Menggunakan Aplikasi GIS | 4 | |||
Simbolisasi dan Layout Peta GIS | 4 | |||
Studi Kasus Perencanaan Infrastruktur Wilayah Berbasis Kebencanaan | 12 | |||
Seminar Hasil Tugas Studi Kasus | 6 | |||
Total JP | 62 | |||
2. | Perencanaan Infrastruktur Terpadu Berbasis Pengembangan Wilayah | Tata Ruang dan Konsepsi Pengembangan Wilayah | 8 | ASN PUPR dan ASN Daerah dengan pengalaman bekerja di bidang perencanaan dan program (minimal 2 tahun). |
Penyusunan Rencana Pembangunan Infrastruktur Terpadu Berbasis Pengembangan Wilayah | 10 | |||
Program Pembangunan Infrastruktur Terpadu Pada Wilayah | 6 | |||
Monitoring, Evaluasi dan Kelembagaan Dalam Pembangunan Infrastruktur Terpadu Berbasis Pengembangan Wilayah | 8 | |||
Total JP | 32 | |||
3. | Penyusunan Policy Brief | Pengantar Pengembangan Infrastruktur Wilayah | 3 | ASN PUPR dan Daerah (Prioritas Pusat); Staf Profesional, dengan golongan pangkat minimal III.c; Cakupan pekerjaan: perumusan dibidang infrastruktur PUPR, Planning, Programming, dan Budgeting; Pengalaman minimal 8 Tahun dalam pekerjaan substantif. |
Overview Pengembangan Infrastruktur Berbasis Wilayah | 2 | |||
Isu Strategis Konektivitas dan Kualitas Jaringan untuk Pengembangan Wilayah | 2 | |||
Advokasi dan Komunikasi Kebijakan | 3 | |||
Pengenalan Policy Brief dalam Pengambilan Keputusan Kebijakan | 3 | |||
Prosedur Penyusunan Policy Brief | 17 | |||
Praktik Penyusunan Policy Brief | 10 | |||
Seminar/Presentasi Tugas Policy Brief | 6 | |||
Total JP | 46 | |||
4. | Jafung Tingkat Pertama Bidang PIW | Budaya Kerja Kementerian PUPR | 3 | ASN PUPR dan ASN Daerah ; Pengalaman Bekerja di bidang perencanaan dan pemrograman. |
Overview Pengembangan Infrastruktur Berbasis Wilayah | 3 | |||
Peraturan dan Kebijakan Pengembangan Infrastruktur Wilayah | 6 | |||
Identifikasi dan Pengumpulan Data | 7 | |||
Isu /Permasalahan dan Potensi Pengembangan Infrastruktur Wilayah | 6 | |||
Studi Kasus | 8 | |||
Seminar | 6 | |||
Total JP | 36 |
Sumber Kalender Pengembangan Kompetensi BPSDM Kementerian PUPR